dinkes konut - kota layak anak

Program Kabupaten Layak Anak Konawe Utara Terus Dimaksimalkan

KBRN,Kendari: Pemerintah Daerah (Pemda) Kabupaten Konawe Utara melalui Dinas Kesehatan (Dinkes) mengklaim, sukses menjalankan program Kabupaten Layak Anak (KLA) didaerah itu. Salah satu indikator keberhasilan dari pelaksanaan Program KLA tersebut yaitu, sarana pendukung hingga legalitasnya seperti peraturan daerah telah diadakan, sehingga mendapat pengakuan sah dari pihak kementerian. Kepala Dinas Kesehatan

Selengkapnya
dinkes - pelayanan kesehatan

Dinkes Konut, IDI dan Puskesmas, Terus Optimalkan Pelayanan Kesehatan

KBRN,Kendari: Untuk bisa memberikan pelayanan kesehatan optimal ke semua masyarakat tanpa batas usia, Dinas Kesehatan Konawe Utara menggandeng Organisasi Ikatan Bidan Indonesia (IBI), dan Puskesmas Asera melaksanakan program bakti layanan sosial kepada masyarakat lanjut usia (Lansia). Kepala Dinas (Dinkes) Konawe Utara, Nurjannah Efendi,S.KM mengatakan,  pelayanan kesehatan tersebut dilaksanakan sebagai misi kemanusiaan

Selengkapnya
dinkes konut - dinkes

Konawe Utara Bebas Kasus HIV AIDS, Dinas Kesehatan Konut Bagikan Tips Cara Mengatasi Penularan

TRIBUNNEWSSULTRA.COM, KONUT – Kabupaten Konawe Utara (Konut), Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) bebas kasus Human Deficiency Virus dan Acquired Immunodeficiency Syndrome (HIV AIDS). Hal tersebut diungkapkan Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Konut, Nurjannah Efendi saat ditemui di ruang kerjanya, baru-baru ini. Nurjannah memastikan sampai saat ini belum ada ditemukan kasus HIV AIDS

Selengkapnya
  • 1
  • 2